Senin, 03 Desember 2012

Cara Download Files dari Suspended Account Mediafire

HighTech IT Solution | Best IT Solution. Banyaknya media sharing dan penyimpanan file secara online pastinya membuat pusing kita untuk memilih file hosting mana yang mudah dan nyaman bagi setiap orang yang mau berbagi maupun yang mendownloadnya. Mediafire.com merupakan salah satu file hosting yang cukup terkenal di kalangan pencari file gratisan. Namun, semenjak munculnya permasalahan hukum terkait hak milik (copyright) FBI pun bertindak tegas terhadap file hosting yang ikut menyebarkan file-file yang mempunyai hak milik. Oleh sebab itu, tak jarang kita sering mendapati file yang akan kita download mengalami "File Blocked For Violation" atau "File Belongs to Suspended Account", nah sobat HighTech kali ini admin akan berbagi cara mendownload file yang mengalami 2 hal tersebut di atas. "Bagaimana bisa??"

Oke langsung saja...berikut tutorial untuk mendownload file blocked for violation or suspended account dari Mediafire

Step 1
  Siapkan link file yang akan didownload karena account suspended or file blocked bukan file deleted yah sob!


Step 2
  Buka link Tuxgeek ini.

Step 3
  Pilih Tab "Download suspended files"

Step 4
  Input link mediafire (link suspended) yang ingin di download ke kotak yang sudah di sediakan, kemudian klik "Generate New Link"

Step 5
  Setelah proses loading akan muncul link mediafire baru, klik kanan link tersebut pilih "Copy Link Location"

Step 6
  Masuk ke Tab "Generate download link", paste link yang sudah di copy tadi ke kotak yang disediakan.

Step 7
  Copy sharing code berikut 7e5e03b8e9035daa018f5cbc5a3938e6f1bc2f2f ke kotak "If files are private , enter the sharing code :" --> Code ini tetap sob untuk mendownload file yang bersifat private.


Step 8 
  klik "Generate" nanti akan muncul captcha di bawah -> isi sesuai dengan kode captcha yang ada -> Send captcha -> muncul Link yang siap di download.


Step 9
  Enjoy the new link!! ^_^

Video Tutorial
  Tutorial download file blocked or suspended account Mediafire.



Edit: nambahin video tutorial
Source: Indowebster
Comments
0 Comments

Tidak ada komentar:

Posting Komentar